Salam blogger, pada kesempatan yang lalau bang dadan telah membahas Definisi dan Manfaat Google Webmaster Tools Untuk Blog, Nah pada artikel kali ini bang dadan akan menjelasakan sedikit tentang Mengenal Fungsi Menu dalam Webmaster Tools. artikel ini bang dadan kutip dari blog sahabat [super gaptek]. dan semoga ini dapat menjadi acuan untuk mengoptimalkan blog anda.
Oke sobat gak usah panjang lebar lagi, kita langsung saja pada tahap pembahasan:
Mengenal Fungsi Menu dalam Webmaster Tools
A. Konfigurasi Wemaster Tools
Dalam setelan konfigurasi ini kita mengatur target geografis tujuan pengguna blog, taut situs, parameter url, perubahan alamat, dan pengaturan pengguna webmaster tools. Saya sendiri belum memahami betul konfigurasi ini (tidak berani memberitahuka kepada sobat, takut salah), hanya pada target pengguna saja yang saya atur, mengingat blog saya yang berbahasa Indonesia, maka saya atur ke pengguna asal Indonesia. Fitur lain saya konfigurasi sedemikian rupa.
B. Mengetahui Kesehatan Situs
Disini kita bisa mengetahui kesalahan perayapan oleh google, kesalahan URL, server,
statistik perayapan (crawl), jika semakin naik maka semakin banyak kunjungan ke blog kita
URL yang dicekal, ini akibat kesalahan setting Robots .txt di setelan dashboard
Kita juga bisa mengetahui program jahat, malware ataupun virus yang menjangkiti website kita
C. Untuk mengetahui lalu lintas traffic kunjungan blog
Di kueri penelusuran kita bisa mengetahui dengan kata kunci apa saja pengunjung masuk ke blog kita, halaman yang paling banyak dikunjungi
Kita juga bisa tau blog atau situs apa saja yang nge link ke blog kita beserta halaman yang tertaut dari blog tersebut serta berapa banyak link yang masuk.
Selain itu kita akan mengetahui berapa banyak link internal dalam blog kita yang sudah di klik pengunjung
Berapa banyak pengunjung unik yang memberi +1 (share via google plus) juga bisa ketahui.
Saya sarankan sobat membuat akun dan mendaftarkan blog di google analytics kemudian mengintegrasikan nya dengan google webmaster untuk mengetahui lebih rinci.
D. Pengoptimalan Blog / Website
Menurut saya disinilah letak kegunaan utama dari google webmaster tools.
Disini kita bisa tahu berapa halaman yang terindeks google (lihat postingan cara submit sitemap ke google webmaster tools)
Menghapus link url yang rusak (broken link) juga dilakukan di sini, sebagai contoh adalah sebuah halaman posting yang pernah kita hapus, maka untuk menghapus secara permanen kita gunakan fitur ini.
Penyempurnaan HTML adalah untuk mengetahui dan memperbaiki adanya duplikasi meta tag di blog, meta tag deskripsi yang terlalu singkat dan tag judul yang hilang (terjadi karena saat publikasi artikel kita lupa memberi judul namun terlanjur di indeks google).
Kata kunci konten (isi artikel) penting artinya buat blog, semakin panjang artikel dengan variasi kata kunci yang beragam semakin tinggi peluang google mengindeks halaman blog.
E. Item Sumber daya lainnya
Pada sub item alat pengujian cuplikan (Rich snippet) adalah sebuah fitur untuk mengetahui tampilan blog kita di hasil pencarian google search, berupa nama blog, title blog, meta tag deskripsi, gambar author (jika dilink dengan laman dan profil google plus baru muncul dan mungkin tidak muncul di google.co.id) Silakan masukkan url lengkap blog tau halaman posting tertentu lalu klik preview.
Sedangkan untuk google places dan merchant center berfungsi untuk para pelaku bisnis.
Nah mungkin cukup sekian pembahasan kita kali ini tentang Mengenal Fungsi Menu dalam Webmaster Tools, pada kesempatan berikutnya insya allah bang dadan akan menjelaskan kegunaan dan fungsi daripada sub - sub menu yang ada pada google webmaster tools diatas. Semoga artikel ini bermanfaat buat sahabat blogger semua. Terimakasih..!!!
Labels:
blogger tutorial,
tips trick,
webmastertools
Thanks for reading Mengenal Fungsi Menu dalam Webmaster Tools. Please share...!
info yg bagus sobat, brmanfaat
ReplyDeleteTerimakasih sob,, semoga bermanfaat..!!!
ReplyDeleteTerima kasih sobat atas info & petunjuknya..
ReplyDeleteMemang banyak sekali manfaat yang kita dapatkan dengan mengetahui fungsi & fitur" di google webmaster tools..
Kebetulan saya sendiri juga belum begitu mengerti dengan hal tersebut..
Dengan adanya penjelasan dalam artikel ini bisa membantu saya & blogger lainnya untuk lebih memahami fungsi & fitur yang tersedia di google webmaster tools..
Terima kasih..
Iya sob sama2,, terimakasih jg sudah berkunjung ke blogku yg jelek ini.
ReplyDeleteSemoga bermanfaat sob..!!
Wow krenn.....
ReplyDeleteIni yang selama saya cari
Makasih
Sama2 sob,, semoga bermanfaat..!!!
DeleteCoba matiin blog versi mobile nya gan, itu dapat mengurangi kesalahan meta tag deskripsi dan meta tag title.
ReplyDeleteatau bisa menambahkan <meta content='NOARCHIVE' name='robots'/> pada templat blog anda.
makasih Gan, infonya
ReplyDelete:D enjoy blogging
Your welcome.. succes selalu kawan..!!
Deletedi tempat saya tag judul hilang, itu gmn solusinya ya sob?
ReplyDeleteTag judul dmn gan ?
ReplyDeletebagus mas infonya maksih
ReplyDeleteinfo games dan software >> http://Hanif-blog10.blogspot.com